Rangkaian Elektronika dan Mikrokontroller Dasar

Contoh Rangkaian Seri (Lagi)

Potensiometer adalah contoh rangkaian seri, dan banyak lagi terapan lain seperti rangkaian deteksi suhu berikut ini :
  1. Potensiometer ada 2 resistor seri yang tengah nya adalah pertemuan 2 resistor tersebut, jika posisi paling atas maka hambatan tengah nya dengan yang atas hambatan nya nol, sebalik nya tengah nya dengan bawah nya hambatan nya maksimal, dengan cara ini kita bisa memberikan tegangan yang variabel dari nol sampai suatu harga tertentu.
  2. R3 dan NTC juga merupakan rangkaian seri.
  3. Colektor - Emitor Q1 dengan motor DC juga bisa di pandang sebagai rangkaian seri.
  4. R2 dan D1 juga merupakan rangkaian seri.


kelak akan di temukan berbagai terapan rangkaian seri pada berbagai rangakaian elektronika, dan pemahaman materi ini akan sangat bermanfaat.

Halaman Berikutnya
« Prev Post
Halaman Sebelumnya
Next Post »

Posting Komentar